POLITIKUS SEKALIGUS PEMERHATI SOSIAL PAPUA, AGUSTHINUS BIAY (01/11) MENGATAKAN BERDASARKAN HASIL AUDIT BPK-RI EDISI MARET 2014, BIAYA PERJALANAN DINAS PROVINSI PAPUA BARAT UNTUK VIP-TIP MASKAPAI PENERBANGAN MENCAPAI Rp.11, 41 MILYAR.
Agusthinus Biay (Politkus/Pemerhati Sosial-Papua) |
SELAIN
MERUPAKAN SUATU PEMBOROSAN, DIRINYA MENGATAKAN SESUAI ATURAN PEMERINTAH PUSAT DANA
TERSEBUT SUDAH HARUS DIKEMBALIKAN KE KAS DAERAH NAMUN HINGGA KINI SEPESERPUN DANA
YANG DIKEMBALIKAN.
“..DARI HASIL AUDIT BPK-RI TAHUN 2012 EDISI MARET 2014
MENYATAKAN PERJALANAN DINAS VIP-TIP YANG DILAKSANAKAN OLEH PROVINSI PAPUA BARAT
DI BEBERAPA KABUPATEN KOTA SEBESAR Rp.11, 41 MILYAR DAN INI HARUS DIKEMBALIKAN KE
KAS DAERAH ATAU KE PEMERINTAH DAN SAMPAI SAAT INI DARI HASIL EVALUASI BELUM ADA
1 PUN YANG KEMBALIKAN KE KAS DAERAH..” BEBERNYA.
MENURUTNYA AGUS,
SELAIN MEMBUTUHKAN PELAYANAN YANG MAKSIMAL, KESEJAHTERAAN SOSIAL MASYARAKAT PAPUA
MELALUI REALISASI OTONOMI KHUSUS JUGA DI UKUR DARI TINGKAT PENGHEMATAN BIAYA PEMERINTAH DAERAH.
“..OTONOMI KHUSUS DALAM
JANGKA WAKTU 25 TAHUN INI, SUDAH TINGGAL BEBERAPA TAHUN SAJA SUDAH BERAKHIR. KITA LALU MENGANALISA APAKAH MASYARAKAT PAPUA ITU SUDAH MENIKMATI KESEJAHTERAAN YANG
DIHARAPKAN OLEH PEMERINTAH PUSAT SAMPAI KE DAERAH ATAU BELUM YANG DAMPAKNYA
ADALAH BAGAIMANA PEMERINTAH DAERAH ITU MENGHEMAT DALAM PEMBOROSAN BIAYA-BIAYA..” UJARNYA
Tidak ada komentar:
Posting Komentar